Langsung ke konten utama

Anak yang Dihasilkan Saya Bersama Tangan Saya

Kalau buku saya diibaratkan anak, beginilah wujud mereka. Si sulung yang polos dan apa-adanya. Lucu sekaligus bikin kasihan, tapi pantang menyerah.

Penjelasan Muntah pada Bayi


Muntah adalah suatu gejala dari suatu penyakit dan bukan merupakan sebuah penyakit itu sendiri. Muntah ditandai dengan gejala berupa keluarnya isi lambung dan usus melalui mulut secara paksa atau dengan kekuatan. Muntah sendiri merupakan refleks protektif dari tubuh karena dapat berfungsi melawan toksin yang tidak sengaja tertelan.

Selain itu, muntah sendiri juga merupakan usaha mengeluarkan racun dari dalam tubuh dan bisa mengurangi tekanan akibat adanya penyumbatan atau pembesaran organ. Pembesaran ini yang menyebabkan penekanan pada saluran pencernaan sehingga akan timbul muntah ini. Secara umum, muntah terdiri atas tiga fase berbeda.

Fase atau gejala itu, yaitu mual, retching atau manuver awal untuk muntah dan fase terakhir disebut regurgitasi atau pengeluaran isi lambung dan usus. Bagi anak-anak khususnya bayi, hal ini bisa cukup berbahaya karena dapat berpengaruh pada kondisi kesehatan bayi. Maka dari itu, penting bagi Anda untuk selalu menjaga kondisi kesehatan anak Anda.

Sebagai orang tua, jika anak khususnya bayi Anda mengalami hal demikian, maka Anda pun wajib untuk segera mengobatinya. Hal ini agar gejala muntah tidak semakin parah dan muntah dapat segera terobati dengan baik dan benar. Alternatifnya adalah dengan membawa buah hati Anda ke dokter terdekat untuk mendapatkan pengobatan intensif.

Anda pun harus siap-siap dalam urusan kesehatan anak apalagi bayi ini. Selain itu, muntah pada bayi dapat membuatnya mudah terserang berbagai macam penyakit lain. Hal itu juga berpotensi membahayakan kesehatan bayi karena bayi sendiri masih cukup rentan terkena bakteri dan virus.

Pemilihan obat untuk muntah atau mual pun Anda perlu perhatikan. Pastikan memilih obat yang sesuai dengan dosis bayi. Hal ini karena bayi yang masih rentan sehingga tidak semua obat cocok untuk diberikan pada bayi. Berikan obat sesuai dengan anjuran dokter agar dalam pengobatannya pun tepat.

Anda dapat menyimak informasi lengkapnya di https://www.guesehat.com/obat-mual-muntah-yang-aman-untuk-bayi sekarang juga. Tak hanya itu, jika Anda ingin mengetahui informasi lain seputar kesehatan, dapat membacanya juga di www.guesehat.com yang menyajikan banyak informasi kesehatan khusus untuk Anda.


Komentar